6/23/2010

(0) Comments

Agar Recycle Bin Selalu Bersih

TAKTIK JITU

Recycle Bin adalah jendela folder khusus pada hard disk untuk menyimpan file dan folder yang telah dihapus. Semua file atau folder dapat direstore dari Recycle Bin untuk dikembalikan ke lokasi asli mereka jika diperlukan untuk digunakan. Namun kadang gara-gara hal ini kita jadi sebal karena dengan banyaknya file yang tidak berguna di recycle bin maka membuat memory hard disk kita semakin penuh.

Saya akan berbagi tips agar file atau folder yang sehabis kita hapus tidak masuk ke recycle bin lagi, cara yang pertama adalah jika kita biasa menghapus file atau folder dengan menekan tombol delete, maka biasakan menekan tombol shift+delete. Dengan cara menghapus seperti ini sudah dipastikan file atau folder yang Anda hapus tidak akan masuk ke recycle bin.

Jika cara tersebut cukup merepotkan, maka Anda bisa langsung mengatur settingannya secara otomatis lewat registry editor. Jadi dengan bantuan dari jendela registry editor Anda dapat mengatur Recycle Bin untuk selalu menghapus item.
Ikuti langkah-langkah yang diberikan untuk mengedit registri komputer untuk Recycle Bin:
Pertama klik Start dan kemudian ketik Regedit di Run.
Cari yang akan diedit:

HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\ Explorer\BitBucket
Here in right side panel, double click on NukeOnDelete and set its value 1.

Sekarang tutup Registry Editor dan restart komputer Anda. Silahkan cek apakah sudah berhasil atau belum langkah yang Anda lakukan…
0 Responses to "Agar Recycle Bin Selalu Bersih"

Posting Komentar